Terkadang apa yang kita inginkan tidak selalu terjadi. Yah ada banyak contoh dari kejadian itu. Misal sudah usaha maksimal ternyata hasil minimal. Yah itulah hidup. Hidup bukan satu rasa, tapi banyak rasa.
Terkadang kalau sudah demikian apa yang terjadi Nyerah atau Pasrah. Pasrah dan nyerah itu beda tipis, pasrah itu ketikan tidak ada kemauan untuk bangkit, tidak ada usaha walaupun kata-katanya pasrah sama Tuhan. Tapi pasrah itu beda, pasrah selalu diiringi dengan kerja keras, kerja cerdas tapi percaya apapun hasilnya itu adalah yang terbaik dari Tuhan.
0 komentar:
Posting Komentar